5 Cara Pertahankan Bentuk Miss V
Miss V yang kencang dengan bentuk yang tidak berubah pasti idaman setiap wanita. Namun, seiring dengan pertambahan usia, vagina akan kehilangan elastisitasnya. Hal ini memang tidak bisa dihindari karena penuaan adalah hal yang alami.
Tapi tenang, Anda bisa memperlambat agar bentuk vagina tak cepat mengalami perubahan dengan lima cara berikut seperti dilansir Good Housekeeping.
1. Olahraga
Pasti Anda pernah mendengar olahraga kegel baik untuk wanita. Melakukan olahraga ini beberapa kali seminggu mampu memperkuat otot-otot pada dasar panggul.
2. Bercinta
Bagi Anda yang sudah Menikah aktivitas bercinta pun tak cuma meleburkan perasaan kasih sayang tapi juga membuat vagina lebih sehat. Menurut ginekolog, Lissa Rankin, MD, dinding vagina bisa rapuh jika tidak digunakan. Melakukan seks rutin dengan pasangan resmi akan menjaga jaringan vagina tetap sensitif dan sehat.
Tips cara kuat di ranjang klik disini
3. Berat badan stabil
Kenaikan maupun penurunan berat badan bisa membuat kulit pada vagina mengendur.
4. Bersihkan vagina dengan hati-hati
Tidak perlu berlebihan membersihkan vagina hingga menggosok keras-keras.
5. Pelumas penting bagi perempuan usia 40-an
Perempuan yang memasuki usia 40-an kadar hormon mulai berubah. Hal ini membuat dinding vagina menjadi lebih rapuh dan tipis, dan vagina mulai mengering. Jika melakukan hubungan intim dengan pasangan, kekurangan pelumas membuat gesekan jadi tidak nyaman dan menyakitkan. Jika kondisinya begini, gunakan pelumas yang aman digunakan.